Emirates Sediakan Wi-Fi di Pesawat A380

Tags
Jika Anda suka bepergian ke luar negeri dengan maskapai Emirates, berbahagialah. Pasalnya, maskapai asal Uni Emirat Arab ini telah menambah satu fasilitas anyar yakni konektivitas internet Wi-Fi di kabin pesawat.

Pengumuman ini disampaikan Emirates dalam keterangan persnya. Dikatakan, sebagai tahap awal, layanan Wi-Fi akan dipasang di 11 dari 19 armada pesawat Airbus A380 yang saat ini sudah digunakan Emirates. Untuk selanjutnya, Wi-Fi bakal disediakan di 71 armada A380 yang kini masih dalam pemesanan.

Cara Mencari MP3 dan File Musik di Google

Tags

Google adalah mesin pencari atau search engine yang hebat. Anda ingin mencari apapun, dalam sekejap akan tersedia bagi Anda. Dan di halaman pertama, Anda dipastikan telah menemukan bahan yang Anda cari.

ahukah Anda bahwa Google bisa membantu untuk mencari file musik seperti MP3, WMA, atau file musik lainnya? Banyak metode bisa digunakan untuk mencari file musik kesukaan Anda. Anda bisa saja langsung memasukkan nama penyanyi atau judul lagu di kotak pencarian Google.

Google Chrome 16 Kini Hadir Dilengkapi Dengan Fitur Multi Akun

Tags


Fitur baru kini ditawarkan oleh Google Chrome update teranyar, yakni Chrome 16. Browser terbaru datang dengan menawarkan fitur multi akun, tentunya akun Gmail.

Dell Alienware Aurora R4, PC Gaming Intel Core i7 6 Core DiOverClock Sampai 4.2 Ghz & Memory Quad Channel DDR3

Tags

Sebuah komputer yang memiliki prosesor berbasis hexa core dengan dilengkapi pendingin cairan yang memenuhi standar dan tampilan yang menarik, itulah sebuah PC Game bikinan Dell seri terbaru bernama Alienware Aurora R4. Komputer gaming ini dilengkapi dengan prosesor Intel core i7 3000 series plus chipset X79 Express dengan Unlocked BIOS for Overclocking.

Samsung Galaxy Y Pro Duos Hp Android Dual SIM dengan Tambahan Kamera di Depan

Tags

Samsung Galaxy Pro Y Pro si Android QWERTY dikabarkan akan memiliki adik baru yaitu versi dual-SIM bernama Galaxy Y Pro Duos.


AMD Akan Merilis 3.8GHz FX-6200 Bulldozer CPU pada 26 Desember 2011

Tags
AMD FX-6200 Bulldozer CPU memiliki total enam inti proses dan menurut Haber Donanim akan datang dengan clock 3.8GHz. Prosesor ini akan mampu untuk secara dinamis menyesuaikan kecepatan operasi, menurut jumlah menjalankan thread, berkat masuknya teknologi Turbo core 2,0 yang memungkinkan prosesor mencapai kecepatan maksimum 4.1GHz